SUPERVISI PEMBELAJARAN

Selama 2 pekan, SMP PGRI 2 Ciledug melaksanakan kegiatan supervisi pendidikan. Tujuan diadakannya supervisi yaitu untuk pembinaan yang diberikan kepada seluruh tenaga pendidik di SMP PGRI 2 Ciledug agar mereka dapat meningkatkan kemampuan untuk mengembangkan situasi belajar mengajar yang lebih baik.
Kepala sekolah sebagai supervisor melaksanakan program supervisi dimulai dari perencanaan, implementasi, dan tindak lanjut sehingga berdampak pada pencapaian tujuan pembelajaran danpeningkatan mutu pembelajaran di SMP PGRI 2 Ciledug ????

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *