Di titik inilah mulanya,
Disinilah hidup membawaku bertemu denganmu.
Perdebatan, kesedihan, rangkulan dan perhatian dan kita pernah saling ada dan berbagi.
Terimakasih sudah menguatkan ketika semesta melemahkan
Terimakasih untuk setiap tawa yang ditawarkan.
Terimakasih bapa ibu guru. Sehat selalu bapak ibu guru.
Bahagia akan selalu menjadi milikmu selamanya.
Kelak, kami akan kembali dengan cerita yang bersinar.
Dan nyala itu pernah dibentuk olehmu bapak/ibu guru.
Selamat tinggal kawan
Selamat tinggal kenangan.
Kita berpisah untuk melanjutkan kisah
Tiga hal dalam hidup yang tak akan kembali. Waktu, kenangan dan kesempatan.
Selamat dan sukses angkatan 42. Teruslah memulai dan berkarya. Perbanyaklah pengalaman untuk menajamkan kemampuan yang kamu punya.
IG : smppgri2cld_official
Tinggalkan Balasan